Tingkatkan Silaturahmi Dengan Masyarakat,  Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Sambangi Warga Binaannya

    Tingkatkan Silaturahmi Dengan Masyarakat,  Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Sambangi Warga Binaannya
    Tingkatkan Silaturahmi Dengan Masyarakat,  Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Sambangi Warga Binaannya

    LIUKANG TANGAYA - Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Polres Pangkep Aipda Zainal Melakukan kunjungan ke warga untuk mendekatkan diri ke pada Tokoh masyarakat, Pemuda tokoh agama Yang ada di wilayah binaan desa Kapoposang Bali kab. Pangkep, Rabu (10/01/2024) .

    Dalam giat tersebut, Aipda Zainal menghimbau  masyarakat dan Tokoh agam Pemuda serta mengajak bersama sama menjaga Kamtibmas karena sangat di harapkan peranannya untuk membangun Harkamtibmas Kerja sama Pemuda dengan Bhabinkamtibmas untuk menciptakan Kamtibmas yang Aman dan kondusif dan silaturahmi kepada Tomas, Toga, dan Toda  semakin perlu agar semakin dekat di Masyarakat dan semakin mudah membina Kamtibmas.

    Sementara di tempat yg terpisah Kapolsek liukang tangaya AKP NOMPO, SH. mengatakan bahwa dengan adanya sinergitas dan kemitraan antara bhabinkamtibmas dan tokoh agama tokoh masyarakat dapat menyelesaikan segala macam bentuk permasalahan dan persoalan yang terjadi di desa binaannya. Ucapnya (Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Lewat Pasar Tradisional, Bhabinkamtibmas...

    Artikel Berikutnya

    Bagian Psikologi Biro SDM Polda Sulsel Gelar...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Tingkatkan Pengetahuan Generasi Muda Angkatan Laut, KRI Banjarmasin-592 dan Lanal Palu Gelar Open Ship Tour di Kota Palu
    Bupati MYL Jadi Pemilih Pertama di TPS 04 Mappasaile, Ajak Warga Pangkep Gunakan Hak Pilih
    Polri Lakukan Asistensi ke Polda Jateng 
    Polri Tegas, Pelaku Penembakan Polisi di Sumbar di PTDH

    Ikuti Kami